- Januari 19, 2018
- Posted by: Admin
- Category: Uncategorized
Tidak ada komentar

Sabtu, 9 September 2017 adalah momen bersejarah, untuk pertama kalinya Rumah Infaq sebagai lembaga yang konsentrasi programnya adalah membangun Umat melaunching Markaz Huffadz sebagai program kaderisasi ulama penghafal al-Qur’an. Acara yang dihelat di Auditorium @Hom Hotel, Metland Tambun ini dihadiri oleh 150 orang jamaah dan donatur Rumah Infaq. Program Markaz Huffadz ini akan memakan waktu Selama 2 tahun, mahasiswa dan mahasiswi akan didik menjadi seorang Hafidz dan hafidzah yang paham mengenai ilmu hadits, Ilmu Fiqih dan cabang ilmu lainnya. Disertai dengan ilmu komunikasi dakwah yang baik di tengah-tengah masyarakat.